Ular Piton Ini Bergelantungan Di Sayap Pesawat





seekor ular Piton sedang bergelantungan di pesawat Qantas yang sedang terbang dari dari Australia menuju Papua Nugini.Para penumpang yang melihat kejadian ular bergelantungan di pesawat Qantas yang sedang ini mendadak menjadi heboh mereka tidak percaya jika pesawat yang mereka tumpangi bisa ada ular yang ikut menumpang di sayap pesawat.

Kejadian ini pun dibenarkan oleh salah satu kru pesawat Sekitar setengah perjalanan menuju Papua Nugini, para penumpang melaporkan bahwa ada ular yang bergelantungan di sayap pesawat, ujar juru bicara Qantas, seperti dikutip Sky News, Sabtu (12/1/2013).

Awalnya para kru pesawat tidak mempercayai jika ada ular yang bergelantungan di pesawat namun setelah melihat secara langsung para kru baru percaya dan terkejut melihat kejadian ini.

Ular pitin sepanjang 2,5 meter selama dalam penerbangan ular ini terus bergelantungan dan berusaha menahan dirinya agar tidak jatuh tertiup kencangnya angin yang ada diluar pesawat ular itupun terlihat terombang ambing oleh kuatnya angin yang menerpa.

Walupun ada ular di sayap pesawat namun penerbangan pesawat Qantas ini tidak mengalamai masalah pesawat ini berhasil mendarat dengan baik ditempat tujuan namun ketika sampai tempat tujuan ular yang bergelantungan di sayap pesawat ini ditemukan telah tewas.

Ular tersebut diduga memasuki sayap pesawat dari hutan mangrove yang terletak di dekat bandara di mana pesawat tersebut tinggal landas. Pesawat itu sendiri terbang dari Kota Cairn di wilayah utara Australia yang beriklim tropis.

Follow On Twitter